PUSAT TRAINING K3, IN HOUSE TRAINING K3

TRAINING DAN SERTIFIKASI K3 PEMADAM KEBAKARAN TINGKAT C

ACUAN TRAINING DAN SERTIFIKASI 
Pendahuluan 1. Undang- Undang No.01 Tahun 1970 Tentang Keselamatan Kerja
2. Permenaker No 4 Tahun 1980 tentang Alat Pemadam Api Ringan 
3. Keputusan Menteri Tenaga Kerja RI No. KEP-186 /MEN/1999
BERDASARKAN KEPUTUSAN MENTERI TENAGA KERJA REPUBLIK INDONESIA 
No: KEP.186 / MEN /1999
TENTANG UNIT PENANGGULANGAN KEBAKARAN DI TEMPAT KERJA 
Menimbang: a. Bahwa Kebakaran di tempat kerja berakibat sangat merugikan baik 
bagi perusahaan,pekerja maupun kepentingan pembangunan nasional
oleh karena itu perlu di tanggulangi
b. Bahwa untuk menanggulangi kebakaran di tempat kerja,diperlukan
adanya peralatan proteksi kebakaran yang memadai,petugas 
penanggulangan kebakaran yang ditunjuk khusus untuk itu,serta 
dilakukannya prosedur penanggulangan keadaan darurat;
c. Bahwa agar petugas penangulangan kebakaran ditempat kerja dapat
melaksanakan tugasnya secara effektif,perlu diatur ketentuan tentang
unit penanggulangan Kebakaran di tempat kerja dengan Keputusan Menteri
BERDASARKAN KEPUTUSAN MENTERI TENAGA KERJA REPUBLIK INDONESIA 
No: KEP.186 / MEN /1999 ( KURIKULUM DAN SILABUS )
TRAINING KOMPETENSI PEMADAM KEBAKARAN TINGKAT C ( TINGKAT DASAR II )
KURIKULUM  SILABUS
Peraturan Perundang-Undangan K3 *Kebijakan K3
*Undang Undang No 1 th 1970
*Sistem Manajemen K3
*Norma Norma K3 Penanggulangan Kebakaran 
Pengetahuan Teknik Pencegahan Kebakaran  *Teori api dan anatomi Kebakaran 
*Penyimpanan dan Penangan Bahan Mudah 
Terbakar dan Meledak 
*Metode Pengendalian Proses Pekerjaan/
Penggunaan peralatan,instalasi dan Energi/
panas lainnya
Sistem Instalasi Deteksi,Alarm,dan  * Sistem deteksi & Alarm Kebakaran 
Pemadaman Kebakaran  * Alat Pemadaman Api Ringan 
* Teknik Pemadaman Kebakaran 
*Hydran Springkler
*Sistem Pemadam Kimia
* Fire Safety Equipment
Sarana Evakuasi  Jalan Lintas,Koridor,Tangga,Helipet,
Tempat Berkumpul 
Pemeliharaan,Pemeriksaan,Pengujian  Instalasi Alarm,APAR,Hydran,Springkler dan 
Peralatan Proteksi Kebakaran Lainnya
Fire Emergency Respon Plan  *Pengorganisasian Sistem tanggap Darurat 
*Prosedur tanggap darurat Kebakaran 
*Pertolongan Penderitan Tanggap Darurat
Praktek Pemdaman  APAR,Hydran,Penyelamatan
Evaluasi 
PESERTA AHLI K3 PEMADAM KEBAKARAN TINGKAT C
Unit Terkait Semua Anggota P2K3, Semua jajaran Manajer dan Supervisor Perusahaan,Bagian Produksi, 
Pemeliharaan, Engineering, Analis, Personalia, Pelatihan dan Pengembangan sampai dengan Sekuriti
SERTIFIKAT YANG DIPEROLEH
Sertifikasi Petugas Pemadam Kebakaran Tingkat C dari Depnakertrans RI